Jenis Operator Javascript: Beberapa Jenis Operator yang Wajib kamu Ketahui

Jenis Operator Javascript: Beberapa Jenis Operator yang Wajib kamu Ketahui

Sebelumnya kita sudah tau apa itu variable dan tipedata.

rasanya kurang lengkap kalau kita hanya membuat variable dan menampilkan kelayar saja...

Maka dari itu kita akan mengenal beberapa jenis operator pada javascript

Operator merupakan hal dasar dalam pemograman yang akan sering kita gunakan untuk melakukan operasi didalam program.

Apa Itu Operator

Operator dalam bahasa pemograman merupakan hal yang sama dalam matematika untuk melakukan sebuah operasi seperti. aritmatika, perbandingan, logika, assignment

Dalam bahasa pemograman javascript terdapat beberapa jenis Operator yang dapat kita pakai seperti:

  • Operator Aritmatika
  • Operator Perbandingan
  • Operator Penugasan
  • Operator Logika
  • Operator Ternary

Ayo kita bahas beberapa jenis operator pada javascript tersebut

Kamu siap...?

Operator Aritmatika

operator aritmatika untuk melakukan operasi pada angka seperti penjumlahan, pengurangan, perkalian, sisabagi.

Contoh operator aritmatika:

Operator Simbol
Penjumlahan +
Pengurangan -
Perkalian *
Pemangkatan **
Pembagian /
Modulus %
Increment ++
Decrement --

Mari kita coba praktekkan pada Javascript

Contoh:

contoh diatas kita melakukan operasi aritmatika penjumlahan dengan beberapa teknik

contoh 1 kita melakukan penjumlahan langsung dengan nilai tipedata number.. dan hasilnya akan ditampung oleh variable x

conto 2 kita melakukan penjumlahan dengan menggunakan variable nilai1 dan nilai2.. dan hasilnya akan ditampung variable hasil

contoh 3 kita melakukan penjumlahan sama seperti contoh satu, tapi dengan teknik ekpresi.

Contoh lainnya: